Masakan NusantaraResep Sambal Jengkol Pete

Resep berikut adalah kolaborasi terbaik antara sambal, jengkol dan pete. Jika anda adalah penggemar jengkol dan makanan pedas, maka Resep Sambal Jengkol Pete ini harus anda coba.
Bahan:
5 butir jengkol (rebus dan memarkan)
2 ruas pete (ambil isinya)
1 lbr daun salam
1 batang serai
1 ½ sdt gula merah
1 ½ sdt garam
– Air > 50 ml, atau secukupnya
– Minyak > 3 sendok makan untuk menumis
Bumbu yang dihaluskan:
5 cabe merah besar
8 cabe rawit merah
7 siung bawang merah
4 siung bawang putih > 4 butir
2 butir kemiri
1 tomat
Cara Membuat :
1 Panaskan minyak, tumis bumbu halus, daun salam dan serai hingga harum.
2 Masukan jengkol dan petai (pete), garam dan gula merah, aduk rata.
3 Tuangkan air, masak hingga semua bahan matang, dan mengental. Angkat.
4 Sambal petai siap disajikan.


Postingan terkait:

Belum ada tanggapan untuk " Masakan NusantaraResep Sambal Jengkol Pete "

Post a Comment